SURVEI MINAT SISWA DALAM MENGIKUTI EKSTRAKURIKULER FUTSAL DI SMA SE-KECAMATAN MAKARTI JAYA

Authors

  • Muhammad Bagus Ridwan Mahasiswa UPGRI Palembang

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa minat siswa dalam
mengikuti ekstrakurikuler futsal di SMA se-Kecamatan Makarti Jaya. Metode
dalam penelitian ini adalah metode survey.Objek dan informan yaitu, objek siswa
yang mengikuti ekstrakurikuler futsal di SMA Negeri 1 Makarti Jaya dengan
jumlah sebanyak 14 siswa, dan informan yaitu pelatih ekstrakurikuler yang
berjumlah 1 orang dan Objek dan informan yaitu, objek siswa yang mengikuti
ekstrakurikuler futsal di SMA Muhammadiyah Makarti Jaya dengan jumlah
sebanyak 13 siswa, dan informan yaitu pelatih ekstrakurikuler yang berjumlah 1
orang. Teknik pengumpulan data ialah kuisoner (angket) dan dokumentasi.Teknik
analisis data menggunakan teknik deskriptif kuantitatif dengan persentase.
Berdasarkan hasil perhitungan data menunjukan bahwa minat siswa dalam
mengikuti ekstrakurikuler futsal di SMA Negeri 1 Makarti Jaya adalah tinggi,
dengan pertimbangan frekuensi terbanyak pada kategori sangat tinggi sebesar
29%, kategori tinggi sebesar 50%, kategori sedang sebesar 14%, kategori rendah
sebesar 0%, dan kategori sangat rendah sebesar 7%. Sedangkan berdasarkan hasil
perhitungan data menunjukan bahwa minat siswa dalam mengikuti
ekstrakurikuler futsal di SMA Muhammadiyah Makarti Jaya adalah tinggi,
dengan pertimbangan frekuensi terbanyak pada kategori sangat tinggi sebesar
16%, kategori tinggi sebesar 38%, kategori sedang sebesar 38%, kategori rendah
sebesar 0%, dan kategori sangat rendah sebesar 8%.

References

Anas S (2014). Pengantar Stastistik Pendidikan. Jakarta : Rajawali Pers.

Giriwijoyo, Santosa dan Dikdik Zafar Sidik. (2012). Ilmu Faal Olahraga

(Fisiologi Olahraga): Fungsi Tubuh pada Olahraga untuk Kesehatan dan

Prestasi. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

M.Arsidy Mulyono (2014). Buku Pintar Panduan Futsal. Jakarta Timur. Laskar

Askara.

Riduwan (2010). Skala Pengukuran Veriabel-Variabel Penelitian. Bandung.

Alfabeta.

Slamento (2013). Belajar Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi. Jakarta. PT

Rineka Cipta.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung.

Alfabeta.

. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung.

Alfabeta.

Sulikan (2002). Survei Minat Dan Motivasi Mahasiswa Terhadap Ekstrakurikuler

Futsal. Vol 25. Nomor 1.

Downloads

Published

2020-06-28